Liburan ke Belanda Dengan Mengumpulkan Alfastamp
Sekarang ini untuk travelling ke luar negeri terutama ke negara kincir angin bukan hanya mimpi. Apalagi jika kita ini adalah salah satu pelanggan setia dari minimarket ternama yaitu Alfamart, cukup kita hanya mengumpulkan Alfastamp sebanyak-banyaknya, maka Belanda pun akan menunggu kehadiran kita. Alfastamp yaitu stempel yang diberikan oleh pihak Alfamart sebagai tanda jika kita itu telah melakukan belanja yang sesuai dengan ketentuan yang telah dibuat dalam undian royalVKB ini. Selain berbentuk fisik yang berupa kartu, stamp juga kini hadir dalam versi digital. Pilihlah salah satu jenis apa saja yang akan kita koleksi untuk mendapatkan grand prize liburan ke negara kincir angin. Alfamart selalu menawarkan program alfastamp yang akan membuat para pelanggan senang jika berbelanja di Alfamart.
Setiap berbelanja minimal Rp30.000 kita akan mendapatkan satu buah stamp yang utama dan berlaku untuk kelipatannya. Setiap berbelanja minimal 30.000 bila di dalamnya sudah terdapat produk sponsor tentu saja kita akan mendapatkan extra satu buah stamp yang berlaku kelipatan dan juga tidak melebihi stamp yang utama. Jumlah stem yang berdasarkan nilai pembelajaran dalam 1 struk. Pembelanjaan 30.000 tidak termasuk belanja untuk sebuah voucher HP, susu bayi yang di bawah satu tahun, rokok dan juga produk royalVKB cookware. Berbeda jenis Alfastamp tentu saja berbeda pula mekanisme dan ketentuannya.
Berikut ini adalah mekanisme Alfastamp digital. Setiap berbelanja minimal tiga puluh ribu, dengan menggunakan kartu aku ponta maka kita akan mendapatkan satu buah stamp digital yang akan otomatis masuk ke dalam aplikasi alfastamp. Setiap berbelanja minimal tiga puluh ribu dengan menggunakan kartu aku ponta jika ada didalamnya terdapat produk sponsor kuantity tertentu maka kita akan mendapatkan stamp yang utama dan juga extra stamp digital yang berlaku kelipatan dan juga tidak berlebih yang utama. Sedang extra akan secara otomatis masuk ke dalam aplikasi alfastamp. Stamp yang digital akan dapat menambah maksimal 4 hari setelah kita melakukan transaksi.
Berikut ini adalah ketentuan Alfastamp digital. Jika Alfastamp telah banyak kita kumpulkan jangan lupa kita harus langsung menukarkan di gerai Alfamart terdekat. Setiap konsumen yang sudah melakukan penukaran stamp berhak untuk mengikuti program undian yang berhadiah untuk dapat menggunakan 2 paket liburan ke Belanda. Pemenang undian liburan dari Alfamart dan juga royalVKB ini akan diumumkan pada tanggal 21 Juli 2017. Pengundian biasanya dilakukan di depan saksi dan perwakilan. Dengan adanya program Alfastamp ini mudah-mudahan kita yang beruntung dan kita bisa pergi ke negeri kincir angin yang tentu saja dengan biaya yang gratis. Promo diskon alat masak sampai 85% dari Alfamart ini memang sangat menarik sekali apalagi setiap produk di Alfamart dengan alat masak bermerek Royal vkb, kita mempunyai kesempatan yang untuk dapat memenangkan Grand Prize paket tour perjalanan ke Belanda untuk 2 orang. Berlangsung dari tanggal 16 Januari tahun 2017 sampai 21 mei tahun 2017. Namun masa pengumpulan stamp ini akan berakhir pada tanggal 8 Mei 2017. Syarat dan ketentuannya yaitu tidak berlaku untuk pembelian voucher HP dan susu bayi di bawah umur 1 tahun serta pembelian rokok. Apabila terdapat perbedaan pendapat terkait dengan program Alfamart tentu saja Alfamart berhak untuk mengambil keputusan terakhir. Alfamar dapat mengubah syarat dan juga ketentuan program tanpa memberitahukan terlebih dahulu. Pemenang liburan ke Belanda akan diumumkan pada tanggal 21 Juli 2017.